fbpx
Kirana Pangan Madiri
SHARE :

3 Jenis Tepung Untuk Fried Chicken

24
06/2021
Kategori : Uncategorized
Komentar : 0 komentar
Author : admin


3 Jenis Tepung Untuk Fried Chicken

Tepung merupakan bahan utama setelah daging ayam dalam proses pembuatan fried chicken, karena tanpa adanya tepung maka ayam yang digoreng akan menjadi ayam goreng biasa dan tidak bisa disebut sebagai fried chicken atau yang lumrah di masyarakat dengan sebutan ayam
kentucky. Namun banyak masyarakat belum mengenal jenis tepung bumbu apa saja yang digunakan pedagang fried chicken dalam mengolah ayam sehingga menjadi ayam goreng yang crispy dan lezat serta memiliki aroma yang khas ketika digoreng. Kali ini kita akan membahas tepung apa saja yang wajib kalian persiapkan sebelum membuat fried chicken.

1. Tepung Bumbu Marinasi

Tepung Bumbu Marinasi adalah tepung bumbu siap pakai yang fungsinya untuk memberi cita rasa pada daging ayam saat proses marinasi ayam.

2. Tepung Premix atau Tepung Biang

Tepung Premix atau sering disebut dengan Tepung Biang adalah tepung bumbu yang siap digunakan untuk proses penepungan fried chicken dengan mencampurnya ke tepung terigu terlebih dahulu.

3. Tepung Breader

Tepung Breader adalah tepung siap pakai tanpa perlu mencampurnya dengan bumbu apapun yang dipergunakan untuk Fried Chicken dengan cita rasa dan aroma yang khas Fried Chicken.

Jadi itulah penjelasan tentang 3 jenis tepung yang sering dipakai chef maupun pedagang fried chicken dalam proses pembuatan fried chicken

Berita Lainnya



Tinggalkan Komentar

Butuh bantuan?